Sabtu, 06 Juni 2020

Membuat soal dengan Wondershare Quizcreator




Bukalah aplikasi Wondershare Quizcreator dengan mengklik dua kali gambar di atas
Klik yes
Tampilan Awal Wondershre Quizcretor



Klik create new Quis


Klik Quiz Properties
Pengaturan
Bagian ini memuat
  1. Judul Quiz
  2. Author
  3. Informasi

Mengatur jenis huruf dan ukuran huruf

Mengganti warna

Klik Quistion Settings
Bagian ini memuat
  1. Batas Lulus (KKM)
  2. Batas waktu
  3. Pengacakan
  4. Tampilan Soal

Membuat umpan Balik
Untuk jawaban benar dan jawaban salah


Klik Other
Untuk mengatus password

Memulai membuat Soal
Ada 9 jenis bentuk soal yang dapat kita buat, pilih salah satu
• True / False, 
Untuk membuat pertanyaan dengan mode menjawab benar atau salah
Multiple Choice
 Untuk membuat pertanyaan dengan jawaban pilihan ganda single (jawaban benar hanya satu)
Multiple Choice 
Untuk membuat pertanyaan dengan jawaban pilihan ganda multiple answers (jawaban benar lebih dari satu)
Fill In The Blank 
Untuk membuat pertanyaan dengan cara menjawab mengisi area yang kosong. Dengan alternatif jawaban yang sudah di set.
Macthing,
Untuk membuat pertanyaan dengan cara menjawab memasangkan dua kata/kalimat kiri dan kanan.
Sequence
 Untuk membuat pertanyaan dengan cara menjawab mengurutkan jawaban dari atas kebawah
Word Bank
 Untuk membuat pertanyaan dengan cara menjawab memasangkan kata-kata yang ada dengan kalimat pernyataan.
Clik Map
Untuk membuat pertanyaan dengan bentuk pertanyaan berupa gambar dan menjawabnya dengan cara mengklik pada area tertentu pada gambar sesuai dengan pertanyaannya.
Short Essay 
Untuk membuat pertanyaan isian yang simple
Misalkan kita akan membuat soal benar salah, 
kita klik True False
Tuliskan soal di tanda panah


Untuk soal menjodohkan( Macthing)
Pilihan ganda
Masukan pertanyaan di kolom pertanyaan, kemudian masukan pilihan jawaban kemudian centang pada pilihan yang benar
Pengaturan tempelate


Jika soal sudah selesai kita bisa memage dan mempublih soal


Dapat juga dilihat pada Video berikut Ini
Semoga bermanfaat. Selamat mencoba ....